SERASA MENGGELEGAR MENDENGARNYA
Shubuh ini, imam masjid tempat saya sholat, pada rakaat pertama membaca surat At Thooriq, tatkala sampai pada penghujung surat, entah mengapa jiwa saya begitu bergetar mendengar suara imam membaca ayat…
KEADAAN KITA DI AKHERAT NANTI
Ibnul Qoyyim -rohimahullah- berkata: “Sungguh, seorang hamba akan mati sebagaimana kebiasaan hidupnya .. dan dia akan dibangkitkan sebagaimana matinya” . Intinya: keadaan kita di akherat nanti, sesuai keadaan kita di…
EMPAT AMALAN PEMBUKA REZEKI
Ibnul Qoyyim -rohimahulloh- mengatakan: “Ada empat (amalan) yang dapat mendatangkan rezeki: (1) Bangun malam (untuk sholat) (2) Banyak istighfar di waktu sahur (3) Rutin bersedekah (4) Berdzikir di awal hari…
SUAMIMU TAK SEBURUK FIR’AUN…
Wahai kaum wanita, saat ini anda bisa saja berkata: ‘nasib oh nasib, punya laki kayak gini.. mimpi buruk apa ya aku dulu..?’ ‘Udah duitnya seret, ngomel terus, mana ndak cakep,…
100 HARI LAGI, IN-SYAA ALLAH..
100 hari lagi, in-syaa Allah.. perbanyak DO’A.. semoga Allah mempertemukan kembali kita dengan bulan Ramadhan.. . yang masih punya hutang puasa Ramadhan tahun lalu, silahkan (segera) diatur jadwal pelunasannya.. .…
SEMUA TERSERAH PADAMU
Akhi Ukhti… Terkadang ada orang yang merasakan kerasnya hatinya Sulit untuk menerima nasehat Sulit untuk bertaubat Susah untuk meneteskan air mata Selalu gundah gulana Hajatnya tidak terkabulkan… Mungkin kiranya kau…
KAPANKAH DOSA KECIL MENJADI DOSA BESAR..?
Dosa kecil menjadi dosa besar pada lima keadaan berikut ini: Terus menerus. melakukan dosa kecil secara terus menerus menjadikannya besar. Allah Ta’ala berfirman, وَالَّذِينَ إِذَا فَعَلُوا فَاحِشَةً أَوْ ظَلَمُوا…
KITAB FIQIH – ANJURAN UNTUK BANYAK BERDO’A DI HARI JUM’AT
Alhamdulillah.. wash-sholaatu was-salaamu ‘alaa Rosuulillah… Kita lanjutkan fiqihnya.. masih di bab tentang sholat Jum’at.. ⚉ DIANJURKAN BANYAK BERDO’A DI HARI JUM’AT ⚉ Dari Abdullah bin Salam (orang Yahudi) Ia berkata,…