TimeLine Layout

February, 2021

  • 4 February

    MENGATASI PRASANGKA BURUK

    Ibnu Qudamah rohimahullah berkata, “Jika terbetik di hatimu prasangka buruk terhadap seorang muslim, maka hendaklah kamu memberikan perhatian yang lebih kepadanya dan juga mendo’akan kebaikan untuknya.. karena hal itu akan menjadikan setan marah dan menjauh dari anda, sehingga dia tidak melemparkan kepada anda prasangka buruk karena kawatir anda malah akan …

    Lihat Selengkapnya »
  • 4 February

    Wahai Suami, Segeralah Pulang ke Rumah

    Apabila seseorang pergi safar ke luar, hendaknya dia segera pulang ke rumah apabila segala urusannya telah selesai. Agar istri dan keluarga di rumah tidak lama menunggu. Istri juga butuh dengan suami dan anak-anak juga butuh dengan bapaknya. Hendaknya hal ini menjadi perhatian para suami dan ayah, karena terkadang ada oknum …

    Lihat Selengkapnya »
  • 2 February

    YANG PALING DEKAT DARI MANUSIA

    Kholid bin Yazid rohimahullah ditanya, apakah sesuatu yang paling dekat (dari manusia)..? beliau menjawab, ajalnya.. yang paling jauh darinya..? beliau menjawab, angannya.. lalu apa yang paling diharapkan (dapat menyelamatkannya)..? beliau menjawab, amal sholeh.. [ As-Siyar – 4/383 ] ARTIKEL TERKAIT Nasihat Ulama – KOMPILASI ARTIKEL Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, …

    Lihat Selengkapnya »
  • 2 February

    MEMBALAS PERBUATAN JELEK DENGAN PERBUATAN BAIK

    Abu Hatim Ibnu Hibban Al-Busti rohimahullah berkata, “Orang yang berakal sehat wajib mempersiapkan jiwanya untuk senantiasa memaafkan semua orang, dia juga tidak boleh membalas perbuatan jelek (dengan kejelekan).. Sebab, tidak ada cara yang lebih baik untuk menghentikan perbuatan jelek kecuali (membalasnya) dengan berbuat baik..” [ Roudhotul ‘Uqola – 188 ] …

    Lihat Selengkapnya »
  • 2 February

    KITAB FIQIH – YANG TIDAK BOLEH MENERIMA ZAKAT

    Alhamdulillah.. wash-sholaatu was-salaamu ‘alaa Rosuulillah… kita lanjutkan fiqihnya.. ⚉ Siapa saja yang tidak boleh menerima zakat..? 1️⃣ Orang-orang Kafir ⚉ Berdasarkan hadist Mu’adz, bahwa Nabi Shollallahu ‘alayhi wa sallam bersabda ; ‎فَأَعْلِمْهُمْ أَنَّ اللَّهَ افْتَرَضَ عَلَيْهِمْ صَدَقَةً فِي أَمْوَالِهِمْ تُؤْخَذُ مِنْ أَغْنِيَائِهِمْ وَتُرَدُّ عَلَى فُقَرَائِهِمْ “Kabarkan kepada mereka bahwa Allah mewajibkan kepada …

    Lihat Selengkapnya »

January, 2021

  • 21 January

    MENINGGALKAN DOSA

    Ibnul Qoyyim rohimahullah berkata: لا يؤمر الناس بترك الدنيا، فإنهم لا يقدرون على تركها، لكن يؤمر الناس بترك الذنوب، ‏فترك الدنيا فضيلة، وترك الذنوب فريضة. ‏فإن صعب عليهم ترك الذنوب، حبب إليهم ربهم بذكر إنعامه وإحسانه وصفات كماله ‏فإذا تعلقت القلوب بالله، هان عليها ترك الذنوب. “Manusia tidak diperintahkan untuk …

    Lihat Selengkapnya »
  • 21 January

    DUA AYAT YANG HARUS SELALU TERNGIANG SAAT TERJADI BENCANA

    DUA AYAT yang harusnya selalu terngiang dalam benak setiap kita yang muslim saat terjadi BENCANA .. apalagi bila bencana itu datang BERTUBI-TUBI.. Pertama: QS. Asy-Syuro: 30, yang menjelaskan bahwa sebab datangnya musibah adalah karena DOSA manusia yang sudah keterlaluan. Kedua: QS. Ar-Ruum: 41, yang menjelaskan bahwa tujuan Allah menimpakan musibah adalah agar kita …

    Lihat Selengkapnya »
  • 14 January

    KARENA CINTA YANG TULUS

    Rosulullah Shollallaahu ‘alaihi wa Sallam berdoa: أَسْأَلُكَ نَعِيمًا لَا يَنْفَدُ ، وَأَسْأَلُكَ قُرَّةَ عَيْنٍ لَا تَنْقَطِعُ ، وَأَسْأَلُكَ الرِّضَاءَ بَعْدَ الْقَضَاءِ ، وَأَسْأَلُكَ بَرْدَ الْعَيْشِ بَعْدَ الْمَوْتِ ، وَأَسْأَلُكَ لَذَّةَ النَّظَرِ إِلَى وَجْهِكَ ، وَالشَّوْقَ إِلَى لِقَائِكَ ، فِي غَيْرِ ضَرَّاءَ مُضِرَّةٍ ، وَلَا فِتْنَةٍ مُضِلَّةٍ “Ya Allah.. – aku …

    Lihat Selengkapnya »
  • 14 January

    BALASAN DARI AMALAN KEBAIKAN

    Ibnu Rojab rohimahullah berkata, “Balasan dari amalan kebaikan adalah amalan kebaikan selanjutnya.. barangsiapa melaksanakan kebaikan lalu dia melanjutkan dengan kebaikan lainnya, maka itu adalah tanda diterimanya amalan yang pertama.. begitu pula barangsiapa yang melaksanakan kebaikan lalu malah dilanjutkan dengan amalan kejelekan, maka ini adalah tanda tertolaknya atau tidak diterimanya amalan …

    Lihat Selengkapnya »
  • 14 January

    SANKSI YANG BERAT

    Lihatlah kaum saba yang diberikan kesenangan.. Kesenangan itu membuat mereka merasa aman dari makar Allah… Lihat kaum fir’aun.. Mereka diberikan kesenangan dan kekuatan… Namun membuat mereka merasa aman dari makar Allah… Lihat si qorun yang kekayaannya melimpah ruah… Mereka semua memaksiati Allah dan tertipu dengan knikmatan yang banyak… Tidak ada …

    Lihat Selengkapnya »