SEBATAS MOTIVASI…

banyak orang berkata, “Ini hanya untuk memotivasi saja..”
lalu membuat tata cara ibadah yang tak dilakukan salafush-sholih..

dahulu..
para salafush-sholih selalu menyembunyikan amalnya..
mereka lebih semangat ketika sendirian..

sekarang..
kita semangat ketika laporan ke orang..
seakan bila hanya Allah melihatnya tak memberinya motivasi..
membaca al quran laporan..
bersedekah laporan..
berdzikir laporan..
sebatas motivasi katanya..
padahal dahulu salafush-sholih tak pernah melaporkan ibadahnya kepada siapapun…

namun itulah..
ketika keikhlasan telah berkurang..
ibadah menjadi semangat ketika dilaporkan ke orang..
seakan Allah tak cukup untuk pemotivasi..
ya Robb..

Ustadz Abu Yahya Badrusalam Lc, حفظه الله تعالى 

 

da2601140710

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.

Tentang Administrator Mahad

Cek Juga

KOK BERAT..?

Bulan ramadhan adalah bulan yang dilipat-gandakan amal.. Namun sebagian orang merasa berat untuk melaksanakan amal …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *