KOREKSI DIRI ANDA… MENGAPA MALAS MEMBACA AL QUR’AN…

Syeikh Utsaimin -rohimahulloh- mengatakan:

“Jika kamu melihat dirimu berpaling dari sebagian (tuntunan) Agama Allah, atau kamu melihat dirimu berpaling dari kitabullah azza wajall, baik berpaling dari membaca hurufnya, atau membaca dengan perenungan, atau membaca dengan pengamalan

Maka harusnya kamu mengobati dirimu, dan ingatlah bahwa sebab ‘berpaling‘-mu ini adalah kemaksiatan-kemaksiatan (yang kamu lakukan)”.

[Tafsir Surat Alma’idah 1/348].

Diterjemahkan oleh :
Ustadz DR. Musyaffa’ Ad Dariny MA, حفظه الله تعالى

Tentang Administrator Mahad

Cek Juga

KOK BERAT..?

Bulan ramadhan adalah bulan yang dilipat-gandakan amal.. Namun sebagian orang merasa berat untuk melaksanakan amal …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *