TINGGI NABI ADAM ‘ALAYHISSALAM…

Nabi shollallahu ‘alayhi wasallam bersabda,

“Allah menciptakan Adam, panjangnya 60 dziro’, lalu ciptaan itu terus berkurang sampai sekarang.” [HR. Bukhori Muslim]

خلق الله آدم وطوله ستون ذراعاً… فلم يزل الخلق ينقص حتى الآن

60 dziro’ !
Jika 1 dziro’nya = 46.2 cm, maka 60 x 0.462 = 27.72 m, tinggi yang fantastis. Wajar bila hewannya dahulu besar-besar, wallohu a’lam.

Ustadz DR. Musyaffa’ Ad Dariny MA, حفظه الله تعالى

da0204161601

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.

Tentang Administrator Mahad

Cek Juga

KOK BERAT..?

Bulan ramadhan adalah bulan yang dilipat-gandakan amal.. Namun sebagian orang merasa berat untuk melaksanakan amal …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *