ORIENTASI WARGA BARU MA’HAD AL-JAMI’AH 2016

Ma’had Al-Jamiah UIN Suska Riau menggelar orientasi warga baru, Ahad tanggal 18 September 2016  di gedung Islamic Centre UIN Suska Riau Jl. HR. Sobrantas No.155 KM 15 Panam Pekanbaru. Kepala Ma’had Al-Jamiah Dr. Masyhuri Putra, Lc., MA mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan untuk mahasantri-mahasantri baru yang tinggal di Ma’had Al-Jami’ah UIN Suska Riau.

Orientasi ini digelar bertujuan untuk mengenalkan kepada mahasantri baru tentang kegiatan, peraturan dan hal-hal yang berkaitan dengan Ma’had Al-Jami’ah UIN Suska Riau. Diharapkan mahasantri baru dapat mengikuti kegiatan yang akan mereka ikuti selama menjadi mahsantri di Ma’had Al-Jami’ah UIN suska Riau.

Pada Acara tersebut juga menampilkan keterampilan-keterampilan oleh mahasantri Ma’had Al-Jami’ah diantaranya: pencak silat, puisi berantai dan video kegiatan mahasantri.[add_eventon]14316811_1648018715489063_7745017128817420868_n14344828_1648028002154801_6941901673280001552_n

Tentang Administrator Mahad

Cek Juga

Ujian Basic Keislaman

Download Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Download Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Fakultas Sain dan Teknologi …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *