Ibnul Qoyyim rohimahullah berkata,
“Jika kalian memperhatikan Al Qur’an, kalian akan menjumpai pujian kepada orang-orang yang ber-infaq berkali lipat dibandingkan pujian kepada orang-orang faqir yang sabar..”
[ ‘Uddatush Shobirin – 484 ]
.
.
subhaanallah.. dengan infaq tersebut, maka..
.
⚉ bisa membantu ekonomi dan kemaslahatan banyak kaum muslimin yang kurang mampu, para janda miskin, anak yatim piatu..
.
⚉ bisa membangun rumah-rumah Allah, musholla, masjid, sehingga memudahkan kaum muslimin untuk beribadah kepada Allah.. dan untuk mendapatkan ilmu agama melalui kajian-kajian di musholla dan masjid tsb..
.
⚉ bisa membantu banyak kaum muslimin yang kesulitan mendapatkan air bersih, dengan dibuatkannya sumur-sumur bor, dan jaringan pipa air yang mengalir dari mata air atau sumur..
.
⚉ bisa membangun sekolah atau kelas-kelas bagi para santri/santriwati penghafal Alqur’an..
.
⚉ bisa membantu tersebarnya dakwah secara umum..
.
Allahu a’lam..
ARTIKEL TERKAIT
Nasihat Ulama – KOMPILASI ARTIKEL