Fudhail bin Iyadh rohimahullah berkata,
”Orang mukmin menasihati dengan cara rahasia, dan seorang fajir menasihati dengan cara mencela dan membongkar rahasia..”
(Al Farqu Baynan Nashiah Wat Ta’yir)
Ibnu Rojab Al-Hambali rohimahullah berkata, “Apa yang diucapkan oleh Fudhail ini merupakan tanda-tanda nasehat. Sesungguhnya nasehat digandeng dengan rahasia. Sedangkan celaan digandeng dengan terang-terangan..” (Al Farqu Baynan Nashiah Wat Ta’yir)
Diterjemahkan oleh,
Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc حفظه الله تعالى