Imam Al-Hasan al-Bashry rohimahullah berkata,
“Hati-hati dengan sikap menunda-nunda. Engkau sekarang berada di hari ini dan bukan berada di hari besok.
Jika besok tiba, engkau berada di hari tersebut dan sekarang engkau masih berada di hari ini. Jika besok tidak menghampirimu, maka janganlah engkau sesali atas apa yang luput darimu di hari ini
[ Ma’alim fii Thoriq Tholabil ‘Ilmi ]