SALING MENGINGATKAN…
.
Waktu yang Allah berikan kepada kita di dunia…, Setiap jamnya… setiap detiknya… Pasti akan ditanya dan dimintai pertanggung-jawabannya oleh Allah ‘Azza wa Jalla kelak di akherat…
.
Rosulullah shallallahu’alaihi wa sallam bersabda,
.
«لاَ تَزُولُ قَدَمَا عَبْدٍ يَوْمَ الْقِيَامَةِ حَتَّى يُسْأَلَ عَنْ عُمْرِهِ فِيمَا أَفْنَاهُ وَعَنْ عِلْمِهِ فِيمَا فَعَلَ وَعَنْ مَالِهِ مِنْ أَيْنَ اكْتَسَبَهُ وَفِيمَا أَنْفَقَهُ وَعَنْ جِسْمِهِ فِيمَا أَبْلاَهُ»
.
“Tidak akan bergeser dua telapak kaki seorang hamba pada hari kiamat sampai dia ditanya (dimintai pertanggungjawaban) TENTANG UMURNYA KEMANA DIHABISKANNYA, tentang ilmunya bagaimana dia mengamalkannya, tentang hartanya; dari mana diperolehnya dan ke mana dibelanjakannya, serta tentang tubuhnya untuk apa digunakannya.”
.

(HR at-Tirmidzi (no. 2417), ad-Daarimi (no. 537), dan Abu Ya’la (no. 7434), dishahihkan oleh at-Tirmidzi dan al-Albani dalam “as-Shahiihah” (no. 946) karena banyak jalurnya yang saling menguatkan)
.
.
Syaikh ‘Abdul ‘Aziz bin Muhammad As Sadhan, حفظه الله تعالى adalah salah seorang murid Syaikh ‘Abdul ‘Aziz bin ‘Abdullah bin Baz, رحمه الله تعالى. Beliau adalah seorang Doktor dalam ilmu Ushuluddin.
.

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *