JIKA ENGKAU INGIN MEMILIKI HATI YANG LEMBUT DAN SIKAP WARO’…

Sufyan ats Tsaury rohimahullah berkata :

١. عليك بقلة الكلام يلين قلبك
٢. وعليك بطول الصمت تملك الورع
٣. ولا تكونن حريصاً على الدنيا.

1️⃣ Hendaknya engkau tidak banyak berbicara (yang tidak bermanfaat) niscaya hatimu akan lembut.
2⃣ Dan sudah semestinya engkau banyak diam, niscaya engkau akan memiliki sifat waro’.
3⃣ Dan janganlah engkau sekali-kali menjadi orang yang ambisi terhadap dunia.

[Al-Hilyah, 8/82]

Ustadz DR. Sufyan Baswedan MA, حفظه الله تعالى

Tentang Administrator Mahad

Cek Juga

KOK BERAT..?

Bulan ramadhan adalah bulan yang dilipat-gandakan amal.. Namun sebagian orang merasa berat untuk melaksanakan amal …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *